KPKR FASILITASI KWARDA JATENG
KPKR FASILITASI KWARDA JATENG
KEBUMEN - Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Kebumen baru-baru ini menyelenggarakan kegiatan Kursus Pengelolaan Kwartir Ranting (KPKR) Fasilitasi Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah
Kegiatan dibuka oleh Sekretaris Kwarcab Kebumen Kak Edy Sukamsi, S.Pd.,M.Pd pada Rabu, 20 Oktober 2021 di Sanggar Bakti Pramuka Kwarcab Kebumen mewakili Ketua Kwarcab Kebumen.
KPKR berlangsung selama 4 hari dari tanggal 20 s.d 23 Oktober 2021 dengan peserta 40 Sekretaris Kwarran dari 26 utusan Kwartir Ranting, 1 Pelatih Kwarda Jawa Tengah, 7 Pelatih Kwarcab dan 4 Fasilitator, dengan pimpinan Kursus Kak Sabiis, S.Pd.,M.Pd.
---- Berita Terkait ----